Prediksi Skor Bola Pertandingan Napoli Vs Juventus 27 Januari 2020
Prediksi Hasil Pertandingan Napoli Vs Juventus Dalam Laga Liga Italia Serie A 27 Januari 2020
Napoli di tangan Gattuso belum sepenuhnya stabil. Mereka baru tiga kali menang dan sudah empat kali kalah. Meski begitu, Napoli cukup percaya diri usai menyingkirkan juara bertahan Lazio di perempat final Coppa Italia melalui gol tunggal Lorenzo Insigne.
Prediksi Susunan Pemain
Pelatih: Gennaro Gattuso.
Info skuad: Koulibaly (cedera), Mertens (cedera), Maksimovic (cedera), Malcuit (cedera), Ghoulam (cedera).
Juventus (4-3-1-2): Szczesny; Cuadrado, De Ligt, Bonucci, Alex Sandro; Bentancur, Pjanic, Rabiot; Ramsey; Dybala, Ronaldo.
Pelatih: Maurizio Sarri.
Info skuad: De Sciglio (cedera), Chiellini (cedera), Khedira (cedera), Demiral (cedera), Danilo (cedera).
- Pertemuan: 147
- Napoli menang: 31
- Gol Napoli: 160
- Imbang: 47
- Juventus menang: 69
- Gol Juventus: 219.
- 01-09-2019 Juventus 4-3 Napoli (Serie A)
- 04-03-2019 Napoli 1-2 Juventus (Serie A)
- 29-09-2018 Juventus 3-1 Napoli (Serie A)
- 23-04-2018 Juventus 0-1 Napoli (Serie A)
- 02-12-2017 Napoli 0-1 Juventus (Serie A).
- 07-01-2020 Napoli 1-3 Inter (Serie A)
- 12-01-2020 Lazio 1-0 Napoli (Serie A)
- 14-01-2020 Napoli 2-0 Perugia (Coppa Italia)
- 19-01-2020 Napoli 0-2 Fiorentina (Serie A)
- 22-01-2020 Napoli 1-0 Lazio (Coppa Italia).
- 06-01-2020 Juventus 4-0 Cagliari (Serie A)
- 13-01-2020 Roma 1-2 Juventus (Serie A)
- 16-01-2020 Juventus 4-0 Udinese (Coppa Italia)
- 20-01-2020 Juventus 2-1 Parma (Serie A)
- 23-01-2020 Juventus 3-1 Roma (Coppa Italia).
Prediksi Skor Bola Dan Statistik Permainan
Napoli selalu kalah dalam 4 laga kandang terakhirnya di Serie A.
Napoli selalu kebobolan minimal 2 gol dalam 4 laga kandang terakhirnya di Serie A.
Juventus memenangi 14 dari 17 laga terakhirnya di Serie A.
Juventus selalu menang dan selalu mencetak minimal 2 gol dalam 5 laga terakhirnya di semua kompetisi.
Juventus selalu menang dengan skor identik 2-1 dalam 2 laga tandang terakhirnya di Serie A, yakni melawan Sampdoria dan AS Roma.
Juventus selalu menang dalam 3 laga terakhirnya melawan Napoli di Serie A.




Belum ada Komentar untuk "Prediksi Skor Bola Pertandingan Napoli Vs Juventus 27 Januari 2020"
Posting Komentar